Anda suka berjalan-jalan tanpa mengenakan alas kaki? Jika ya, maka sudah sepatutnya Anda memahami akibatnya. Berjalan kaki tanpa alas sudah banyak dilakukan sejak jaman dulu kala. Tapi jaman now, kebiasaan jalan kaki tanpa alas sudah jarang dilakukan, karena kebanyakan orang lebih memilih mengenakan alas kaki untuk melindungi kaki dari kotoran. Meski sering dianggap kurang higienis, namun tahukah Anda jika kebiasaan jalan kaki tanpa alas ini dapat memberikan manfaat luar biasa untuk kesehatan tubuh.
berjalan kaki tanpa alas |
Nah, agar kalian lebih ringan melakukannya, simak beberapa akibat suka jalan kaki tanpa alas, berikut ini :
Melancarkan sirkulasi darah
Kaki sering terasa nyeri saat berjalan, bisa saja kondisi ini akibat penggumpalan darah. Nah, Jalan tanpa alas kaki sangat bermanfaat dalam membantu melancarkan sirkulasi darah dan meningkatkan produksi sel darah merah sehingga tak hanya menghilangkan nyeri tapi juga baik untuk kesehatan jantung Anda.
Melenturkan persendian
Jalan kaki tanpa alas kaki juga baik untuk menjaga kesehatan persendian. Jika awalnya Anda sering mengalami kaku atau nyeri persendian, maka dengan rutin jalan kaki akan membantu mengurangi derita tersebut.
Menyehatkan otak
Jalan tanpa alas kaki mengakibatkan terjadinya peremajaan otak akibat masuknya electron positif. Dengan begitu, otak akan jauh lebih rileks dan sehat.
Menghilangkan kaku pada telapak kaki
Berjalan tanpa alas kaki sama artinya memberikan pijatan pada telapak kaki, terlebih jika Anda berjalan diatas permukaan yang tidak rata, seperti bebatuan halus. Dnegan rutin melakukan kebiasaan tersebut, maka nyeri dan kaku pada telapak kaki bisa diminimalisir.
Kesehatan organ tubuh meningkat
Berjalan kaki tanpa alas dapat membuatmu fres dan gembira, dengan begitu ada banyak efek positif yang ditimbulkan, dari mulai denyut jantung lebih teratur, stress hilang, kekebalan tubuh meningkat, regulasi glukosa meningkat dan masih banyak yang lainnya.
Menjaga kesehatan sistem endokrin dan sistem saraf
Selain manfaat luar biasa diatas, ternyata jalan kaki tanpa alas dapat menjaga kesehatan system endoktrin dan system saraf. Jika hal itu terjadi, maka beberapa penyakit akan lebih mudha dicegah, seperti : diabetes, jantung dan lainnya.
Efek Samping Jalan Kaki Tanpa Alas
Meski banyak memberikan manfaat untuk kesehatan tubuh, namun Anda juga patut mewaspadai efek negatifnya loh.. kira-kira apa sajakah itu? Diantara efek negatif dari jalan kaki tanpa alas, yakni : menyebabkan infeksi jamur/bakteri/virus, infeksi tetanus akibat menginjak benda tajam, dan lainnya. Untuk itu, pastikan jalan di tempat khusus olahraga jalan kaki yang bersih.
Hem tak disangka, ternyata ada banyak sekali manfaat sehat dari jalan kaki tanpa alas. Jika demikian besar manfaatnya, masihkah kita enggan melakukannya? Semoga informasi diatas dapat bermanfaat bagi kita semua.
Loading...